SWARANESIA.COM- Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) telah banyak mengakibatkan perusahaan menjadi tersangka.
Selain itu juga terdapat perusahaan terbakar yang diproses Polda Jambi.
Berikut rinciannya berdasarkan data dari Walhi Jambi.
12 perusahaan terbakar yang diproses polda Jambi per September 2019.
1. PT Restorasi Ekosistem Indonesia
2. PT Bara Eka Prima
3. PT Sumbertama Nusa Pertiwi
4. PT Agro Tumbuh Gemilang Abadi
5. PT Putra Duta Indowood
6. PT Pesona Belantara Persada
7. PT Puri Hijau Lestari
8. PT Alam Bukit Tigapuluh
9. PT Persada Harapan Karuhipan
10. PT Secona
11. PT Mega Anugrah Sawit
12. PT Dewa Sawit Sari Persada
7 Perusahaan yang disegel GAKKUM KLHK
1. PT Mega Anugrah Sawit
2. PT Alam Bukit Tigapuluh
3 PT Ricky Kurniawan Kertapersada
4. PT Putra Duta Indowood
5. PT Bara Eka Prima
6. PT Pesona Belantara Persada
7. PT Kaswari Unggul
2 Perusahaan Terbakar Berstatus Tersangka Tahun 2019
PT Mega Anugrah Sawit
PT Dewa Sawit Sari Persada (Andika, SWARANESIA.COM)
Discussion about this post